Rabu, 30 Januari 2013
PELAKSANAAN PENGGELEDAHAN SATGAS KAMTIB DAN TES URINE TERHADAP NARAPIDANA OLEH BNNP BENGKULU DI LAPAS KLAS II A BENGKULU
Sidak ini dipimpin langsung oleh Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Bengkulu Ma’mun, Bc.IP., SH., MH dan Ketua Tim Satgas Kamtib Darmadji, SH selaku Kepala Divisi Pemasyarakatan Kanwil Kemenkumham Bengkulu, sidak ini dilakukan pada hari kamis 10 januari 2013 pukul 20.00 - 23.30 WIB.
sidak ini disertai juga dengan tes urine yang ditujuan kepada WBP (Warga Binaan Pemasyarakatan) yang dilakukan oleh petugas bekerjasama dengan BNNP. Dari hasil tersebut terdapat 7 orang terbukti positif menggunakan narkoba. Kakanwil menghimbau kepada Ka.Lapas dan Ka.Rutan untuk meningkatkan pengawasan, pengamanan dan ketertiban untuk meminimalisir masuknya HALINAR di satuan kerja masing-masing.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar